VISI BEM FMIPA 2012

20 Agustus 2010

PHOTOGRAPHY COMPETITION " SEPTEMBER MIPA 2010"

Photography Competition

Lomba karya fotografi merupakan serangkaian acara dari Dies Natalis FMIPA UNNES 2010.


1. Tema yang diusung pada kompetisi kali ini adalah
Konservasi Lingkungan Untuk Selamatkan Bumi"


2. Persyaratan
- Peserta adalah mahasiswa dari Universitas di Jateng ataupun DIY
- Foto berwarna sesuai tema ukuran 10R (20 x 25cm) dan belum pernah dilombakan sebelumnya

- Editan hanya sebatas memperjelas gambar
- Karya Foto tidak diperkenankan dicantumkan logo, tanda tangan atau hal lain yang bersifat non fotografis.
- Dilarang bernuansa SARA, sadisme, pornografi (tidak diterima & tidak dijuri).
- Foto merupakan hasil karya asli peserta & tidak terikat sewa menyewa dengan pihak lain.
- Panitia tidak bertanggung jawab apabila dikemudian hari timbul gugatan atas obyek foto dari karya foto yang di ikut sertakan dalam lomba.
- Bila dikemudian hari diketahui ada pelanggaran maka segala atribut pemenang akan dicabut (diskualifikasi).

- Kontribusi tiap peserta Rp 25.000,- untuk 3 foto
- Pembayaran ditransfer melalui Bank BNI 46 no rekening 0178983746 kantor cabang pembantu UNNES atas nama Aulia Azizah

- Pengumpulan foto berupa soft file (dalam bentuk CD) dan hard file, mulai 20 September – 7 Oktober 2010 ke sekretariat BEM Manuver di gedung PKM FMIPA UNNES kampus Sekaran, Gunung Pati, Semarang 50229

- Pengumpulan foto disertai bukti pembayaran, lampiran judul, lokasi dan waktu pengambilan foto, fotocopy kartu mahasiswa, dan nomor telepon yang bisa dihubungi
- Foto (hard file + soft file), bukti rekening pembayaran, identitas peserta, dan lampiran judul foto dimasukkan dalam 1 amplop warna coklat
- Bila terlambat diterima & tidak lengkap persyaratannya (termasuk tidak mengirimkan bukti transfer) maka tidak akan dijuri.
- Pengumuman pemenang tanggal 23 oktober 2010 bertempat di gudung C7 FIS UNNES bersamaan dengan berlangsungnya Seminar Nasional Energi ateu melalui website http://www.bemmanuver.co.cc
- Panitia memiliki hak penuh atas penggunaan foto-foto pemenang untuk keperluan kampanye tentang konservasi lingkungan (hak cipta tetap dimiliki fotografer).
- Keputusan Panitia & Juri adalah mutlak, sah serta tidak dapat diganggu gugat. Panitia tidak melayani surat-menyurat dalam bentuk apapun juga.
- Dengan mengikutsertakan karya fotonya dalam lomba ini berarti peserta telah mengetahui & menyetujui segala persyaratan serta peraturan yang telah ditentukan oleh panitia lomba.


3. Hadiah dan Penghargaan
- Juara I : Rp 1.500.000,00 + Trophy
- Juara II : Rp 1.200.000,00 + Trophy
- Juara III : Rp 800.000,00 + Trophy

4. Dewan Juri
- Bambang RSD (MATA Fotografi)
- Sutomo (Fotografer Suara Merdeka)
- Sunaryo (dosen fotografi FBS UNNES)

5. Agenda
- Pengumpulan Foto : 20 September 2010 – 7 Oktober 2010
- Penjurian : 8 - 10 Oktober 2010
- Pengumuman pemenang : 23 Oktober 2010
- Pameran Foto : 11 – 23 Oktober 2010

6. Lokasi Pameran

- 11 – 13 okt : Gedung D2 & D3 FMIPA

- 14 Okt : Gedung FBS

- 15 Okt : Gedung A1 FIP

- 18 Okt : Gedung C2 FIS

- 19 Okt : Gedung C3 FE

- 20 Okt : Gedung C FH

- 21 Okt : Gedung F FIK

- 22 Okt : Gedung E6 FT

- 23 Okt : Gedung C7 FIS


Contact Person:

Yulia : 08995003325

Seto : 081390650420

Ali : 085743072382


By: BEM "Manuver" FMIPA 2010

Tidak ada komentar: